Mahasiswa Sastra Inggris UNAND Tampilkan Mini Drama dalam Project Mata Kuliah Cross-Cultural Understanding
FIB - Mahasiswa Program Studi Sastra Inggris Angkatan 2022 Fakultas Ilmu Budaya Universitas Andalas menghadirkan penampilan menarik melalui mini drama dalam project mata kuliah Cross-Cultural Understanding pada hari Jumat, 12 Januari 2024.





